Reaolusi 2026 oleh charissa evelin D. P

 Resolusi 2026


Pengalaman belajar setelah 6 bulan di SMKN 6 Malang:

 6 bulan belajar di SMKN 6 Malang, saya mulai terbiasa dengan lingkungan sekolah, cara belajar yang lebih terarah, dan tugas-tugas jurusan. Saya belajar bekerja sama dalam kelompok, mengerjakan proyek, serta memahami dasar-dasar kompetensi jurusan. Saya juga belajar mengatur waktu dan menjadi lebih disiplin dalam mengerjakan tugas.


12 Resolusi 2026

A. Untuk upk. 

1.belajar coding pemrograman. 

2.belajar meringkas materi. 

3.belajar cara presentasi yang baik. 

4.bertanya juka ada kesulitan. 


B. Agar naik kelas

5. Mengumpulkan tugas tepat waktu.

6. Aktif dalam pembelajaran.

7. Meningkatkan nilai ulangan harian.

8. Mengurangi menunda pekerjaan.


C. Untuk PKL

9. Mencari informasi tempat PKL sejak awal.

10. Menyiapkan portofolio sederhana.

11. Melatih sikap kerja yang baik.

12. Memilih tempat PKL sesuai minat dan jurusan.itan

Komentar